Senin, 29 Agustus 2011

Pointer dalam bahasa C++

Pointer
pointer  bisa dikatakan suatu variable yang dapat menyimpan alamat memori , jika kita ingin mendapatkan sebuah alamat dari suatu variable, operator yang di gunakan adalah &. alamat tersebut akan disimpan ke dalam variable yang bertipe pointer.Untuk mendeklarasikan variable sebagai pointer kita menambahkan tanda (*) di depan nama variable.

betuk umum dari variable tipe pointer:

tipedata * nama_pointer;

contoh dalam sebuah program sederhana:


































Maka akan muncul keluaran seperti berikut:












jadi dari hasil program di atas pada saat kita mengisikan variabel X dengan nilai 15, *P akan bernilai sama yaitu 15 juga, dan sedangkan saat kita mengisikan nilai pada *P dengan nilai 25, variabel X juga akan berubah nilainya menjadi 25.
:" *P akan sama dengan X karena *P dan X menempati alamat yang sama.